ALFAMART
PROMO MEMBER
ALFAMART MINIMARKET LOKAL TERBAIK INDONESIA
Ekonomi dunia dewasa
ini sedang lesu dengan resesi ekonomi yang melanda benua biru. Dengan demikian
ekonomi Indonesia pula kini sedang di uji, yang sudah seharusnya sebagai bangsa
yang besar, masyarakatnya harus cinta dengan produk-produk buatan negeri
sendiri demi kesejahteraan tanah air tercinta. Salah satu bukti adalah ketika
krisis financial melanda dunia tahun 2009-2010 Indonesia adalah satu dari
negara yang ekonominya tetap stabil sampai saat
ini. Pangsa pasar/bisnis swalayan
sendiri di Indonesia kini sedang meninggkat ini tentunya dapat di
buktikan dengan banyaknya sejumlah toko/swalayan yang ada di Indonesia
khususnya kota Makassar. Hal ini dapat di jadikan sebagai indikator bahwa
ekonomi Indonesia sedang meningkat.
Tak
pernah membayangkan jika sekarang market telah berubah. Zaman dahulu orang
melakukan barter kemudian menggunakan uang, terbentuklah pasar, masih
tradisional, dan sekarang ada yang namanya minimarket.
Anda
tentunya sudah tahu tentang alfamart mungkin setiap hari anda pun berbelanja di
alfamart. Seperti yang kita lihat sekarang ini jumlah alfamart semakin hari
kian bertambah diberbagai dikota besar di Indonesia bahkan sampai di pelosok
desa/ kampung-kampung. Hal ini menandakan respon masyarakat terhadap alfamart
sangatlah tinggi.
Di
Indonesia mini market sangatlah banyak namun ada satu yang mempunyai member
terbesar di minimarket Indonesia, yaitu alfamart. Di dekat rumahku ada dua
minimarket salah satunya adalah alfamart suatu perusahaan yang bergerak di
bisnis waralaba swalayan yang menjual barang-barang keperluan sehari-hari.
Dengan trandmark “ ALFA belanja puas harga pas”.
KEUNGGULAN ALFAMART :
Sebagai
minimarket pertama yang memiliki member terbanyak di Indonesia alfamart
memberikan banyak inonasi untuk memanjakan membernya. Salah satunya adalah
dengan konsisten 2 minggu sekali memberikan promo khusus untuk member-membernya
baik untuk berbelanja di alfamart atau pun di marchant-marchant yang banyak
bekerjasama dengan alfamart untuk memberikan potongan harga atau harga special.
JENIS-JENIS KEANGGOTAAN ALFAMART :
Jenis-Jenis Kartu Member Alfamart minimarket lokal Indonesia ada tiga macam jenis kartu member. Tiga jenis kartu member
Alfamart tersebut yaitu; Kartu Aku, A Card Flazz, dan Kartu Aku BNI. Sebagai
pelanggan Alfamart yang memiliki dan bergabung dalam keanggotaan tiga kartu
member tersebut, akan mendapatkan berbagai macam keuntungan dan kejutan spesial
dari Afamart, yaitu : HematKu, Kalender Belanja, Specialku dan
Hadiahku,serta program ekslusif lainnya. Berikut
adalah rincian singkat tentang tiga jenis kartu member dari Alfamart minimarket
local terbaik Indonesia.
Kartu Aku adalah kartu member yang pertama kali diluncurkan Minimarket Alfamart
pada tahun 2005. Dengan Kartu AKU, Member Alfamart akan dapat memperoleh
berbagai macam keuntungan serta promo-promo menarik Alfamart yang tidak dapat
diikuti oleh pelanggan lain yang bukan merupakan member Kartu AKU. Kartu AKU
ini berlaku Nasional di Alfamart seluruh Indonesia.
A Card Flazz - A Card Flazz adalah Kartu Member Minimaret Alfamart
yang di luncurkan pada 15 Mei 2010 yang bekerja sama dengan Flazz BCA. A Card
Flazz selain berfungsi sebagai kartu member alfamart, juga dapat digunakan
sebagai alat pembayaran/transaksi karena A Card Flazz merupakan Kartu Prepaid
(kartu non rekening yang dapat menyimpan uang untuk keperluan berbagai
transaksi). A Card Flazz dapat digunakan
sebagai alat pembayaran tidak hanya diseluruh outlet Alfamart, Alfamidi ataupun
Alfaexpress. Melainkan dapat digunakan juga diseluruh merchant Flazz, antara
lain; restoran, salon, toko buku, parkir, bioskop dan masih banyak lagi. Untuk
sementara ini, A Card Flazz berlaku di Jabodetabek, Surabaya dan Bandung.
Kartu Aku BNI - Katu Aku BNI merupakan salah satu Kartu Member
Alfamart Minimarket Lokal Indonesia yang di luncurkan pada tanggal 1 Januari
2010. Kartu Aku BNI merupakan kerjasama antara Alfamart dengan Bank BNI. Kartu
AKU BNI termasuk kartu multifungsional, yang selain berfungsi sebagai kartu
member, juga berfungsi sebagai alat pembayaran. Pengguna Kartu AKU BNI juga
akan mendapatkan berbagai keuntungan dan kejutan spesial dari Alfamart serta
tentunya dapat mengikuti program-program eksklusif khusus member di Alfamart.
Untuk saat ini, Kartu AKU BNI berlaku di Alfamart Jabodetabek.
Kartu Aku, A Card Flazz, dan Kartu Aku BNI adalah merupakan salah satu komitmen Alfamart sebagai Minimarket LokalTerbaik Indonesia. Jika di daerah tempat tinggal saudara terdapat minimarket berlabel Alfamart segeralah bergabung menjadi member Alfamart dan raih keuntungan-keuntungan serta kejutan-kejutannya dari Promo Member Alfamart Minimarket Lokal Terbaik Indonesia.
KEUNTUNGAN BERBELANJA DI ALFAMART
Dengan promo member Alfamart minimarket lokal terbaik Indonesia, Alfamart memberikan ruang kepada masyarakat yang belum
menjadi member Alfamart untuk bergabung menjadi member. Dengan bergabung di
member Alfamart semakin banyak keuntungan dan kemudahan dalam bertransaksi,
seperti member A Card Flazz, kalau anda memiliki kartu member ini sekaligus kartu
prepaid untuk bertransaksi di Alfamart maka dengan mudah, cepat dan praktis
belanja di Alfamart.
Nah, sekarang apa sih keuntungan berbelaja di alfamart. Tentu
saja banyak sekali, itulah alasan mengapa alfamart semakin maju. Ini dia
keuntungan berbelaja di alfamart:
1.
Hematku dan Kalender Belanja
Program ini adalah program khusus Member
Alfamart, dimana member akan mendapatkan potongan harga khusus member untuk produk-produk
tertentu sesuai dengan periode promosi. Dengan menunjukkan Kartu Member di
kasir saat melakukan pembayaran, maka otomatis Member akan mendapatkan potongan
harga untuk produk-produk tersebut. Untuk info produk HematKu dan Kalender
Belanja terdapat di leaflet Alfamart yang terbit setiap dua minggu sekali atau
poster yang ada di Alfamart terdekat.
2.
Spesialku dan Hadiahku
Sesuai dengan namanya, Specialku merupakan
produk-produk special yang di hadirkan hanya untuk Member Alfamart.
Produk-produk SpesialKu ini, hanya dapat di beli oleh Member Alfamart dengan
menunjukkan Kartu Member pada saat melakukan pembayaran di kasir. Sedangkan
HadiahKu adalah program hadiah langsung atau undian yang hanya dapat diikuti
oleh Member Alfamart. Member akan mendapatkan token yang akan di undi untuk
mendapatkan hadiah tertentu atau Member akan mendapatkan hadiah langsung sesuai
dengan program atau promo yang sedang berlangsung. Member dapat mengetahui
jumlah token melalui SMS ke nomor 0817-111-234 dengan mengetik : TOKEN (spasi)
Nomor Kartu atau dengan menghubungi Customer Care Alfamart di 0-800-1-234-234.
3.
Special Big Program for “Member Alfamart”
Program ini adalah program promo khusus member
dengan periode yang relatif lebih panjang, minimal 1 bulan,program ini khusus
untuk member, mekanisme program bisa berupa Fair (misalnya P&G fair, Kalbe
Nutritional fair,dll) ataupun Program tahunan khusus member yang tentunya sudah
sangat dikenal “Bukti Kasih Untuk Anda” yang dikenal dengan BKUA.
4.
Redemption For “Member Alfamart”
Program ini merupakan program tahunan untuk
Member Alfamart. Dimana Member akan mendapatkan poin setiap berbelanja min.
Rp.50.000 pada periode yang sedang berlangsung. Member dapat menukarkan
poin-poin tersebut dengan hadiah ekslusif dan menarik pada periode yang telah
ditentukan. Member dapat mengetahui jumlah poin melalui SMS ke nomor
0817-111-234 dengan mengetik : POIN (spasi) Nomor Kartu atau dengan menghubungi
Customer Care Alfamart di 0-800-1-234-234.
5.
“Member Alfamart” Thematic Promo
Promo ini adalah kejutan khusus untuk
memperingati hari-hari tertentu (misalnya: Hari Valentine, Hari Pelanggan
Nasional, Hari Batik Nasional, dll). Promo ini hanya dapat diikuti oleh Member
Alfamart dengan menunjukkan Kartu Member (Kartu AKU, A Card atau Kartu AKU BNI).
6.
Special Treatment for “Member Alfamart” Birthday
Program ini khusus untuk Member Alfamart yang
berulang tahun. Member terpilih akan mendapatkan kejutan dari Alfamart di hari
ulang tahunnya, dengan harapan program ini menjadi best moment yang tidak terlupakan
untuk Member Alfamart.
7.
Special Event/Activities For “Member Alfamart”
Beauty Class, Arisan Gratis, Cooking Class,
Buka Puasa Bersama, Factory Visit adalah beberapa event khusus yang hanya dapat
diikuti oleh Member Alfamart. Para Member diberi kesempatan untuk mengikuti
berbagai macam kegiatan menarik di setiap event tersebut yang tentunya akan
menjadi pengalaman berharga bagi Member Alfamart. Selain event-event tersebut,
akan terdapat lebih banyak lagi event menarik yang hanya dapat diikuti oleh Member
Alfamart.
8.
Merchant For “Member Alfamart”
Member Alfamart akan mendapatkan potongan
harga, penawaran dan promo menarik di merchant-merchant yang bekerjasama dengan
Kartu Member Alfamart di Indonesia. Selain itu, dengan A Card FLazz, Member
juga dapat menikmati berbagai macam penawaran dan promo menarik di
merchant-merchant Flazz BCA di seluruh Indonesia.
Sebagai
kesimpulan dari artikel ini, bagi saudara(i), mari bergabung menjadi member
dari alfamart karena ada banyak keuntungan yang bisa kita dapatkan. Alfamart sebagai minimarket pertama yang
memiliki member terbanyak di Indonesia memberikan promo member Alfamart minimarket lokal terbaik Indonesia, dan alfamart memberikan ruang kepada masyarakat yang belum
menjadi member untuk bergabung menjadi
member Alfamart. Karena Dengan bergabung di member Alfamart semakin banyak
keuntungan dan kemudahan dalam bertransaksi. Untuk keterangan lebih lanjut
silahkan kunjungi gerai – gerai alfamart yang ada di kota anda atau silahkan
kunjungi website resmi Alfamart: http://www.alfamartku.com/
{ 4 comments... read them below or add one }
Kunjungan blogwalking siang kawan..
Sukses untuk kontesnya
Tak lupa, mengundang juga rekan blogger
Kumpul di Lounge Event Blogger "Tempat Makan Favorit"
Salam Bahagia
Alfamart memang minimarket terbaik dan terbesar di Indonesia ya. Baca juga tulisanku yang ini ya Promo member alfamart minimarket lokal terbaik indonesia dan mohon beri komentarnya. Terima kasih
semoga menang kontesnya sobat
semoga menang ya sob kontes seonya
Post a Comment